Wednesday, November 23, 2016

Penggunaan IF Pada Dev C++

Tags


Assalamualikum,,

Pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang pengunaan IF, Else IF , Else pada Dev C++
semoga bermanfaat buat teman teman semua :)

Biasa banyak kendala yang ditemukan kenapa tidak bisa menggunakan kata atau character seperti "saya,hujan, dll". Nah kesempatan ini saya akan mengupas tentang bagaimana penulisan scriptnya dengan benar, monggo di simak :p

contoh kasus:
Jika hari hujan saya menggunakan mobil, jika tidak maka saya menggunakan motor

nah dengan kasus berikut kita bisa melihat apa yang mesti dibandingkan,dengan simple maka jawabannya adalah hujan atau tidak hujan..

nah maka kita langsung ke kodingnya :)


maka tampilan hasilnya sebagai berikut